Thursday 22 September 2011

Teorema DeMorgan (DeMorgan’s Theorm)

Teorema DeMorgan berguna untuk mengimplementasikan operasi gerbang dasar dengan gerbang aternatif. Secara mendasar Teorema DeMorgan menyatakn bahwa setiap ekspresi logika biner tidak akan berubah jika :
  1. Mengubah seluruh variabel menjadi komponennya.
  2. Mengubah semua operasi AND menjadi OR.
  3. Mengubah semua operasi OR menjadi AND.
  4. Mengomplemenkan seluruh ekspresi.
Berikut ini contoh penerapan Teori DeMorgan :


Kompelemen dari suatu ekspresi dapat diubah dengan cara masing-masing variabelnya dikomplemenkan dan perubahan operasi AND dengan OR atau sebaliknya.
Perubahan gerbang logika untuk mengekspresikan suatu logika proses dapat dilaukan dengan menggunakan Teorema DeMorgan di atas.

No comments: